Perkebunan Renteng

Perkebunan Renteng
info gambar utama

Perkebunan Renteng merupakan bagian dari PT. Perkebunan Nusantara XII (PTPN XII) yang terletak di Jenggawah – Jember, Jawa Timur. Sekitar 30 menit perjalanan dari pusat kota Jember. Perkebunan Renteng merupakan salah satu wisata yang berada di Kota Jember yang terkenal dengan sebutan Wisata Edukasi Pusat Penelitian biji Kopi dan Kakao.

Didalam kebun ini terdapat beberapa tempat menarik, yaitu :

  • Mobil kayu yang digunakan untuk mengelilingi lahan pusat penelitian biji kopi dan kakao
  • Pabrik skala kecil pengolahan biji kopi dan kakao.
  • Outlet dan café yang digunakan untuk menjual hasil perkebunan baik dalam kemasan hasil olahan pabrik maupun siap saji.

biji kopi dan kakao yang dihasilkan di Perkebunan Renteng ini sudah dijual hingga ke mancanegara. Jenis biji kopi yang dibudiyakan adalah kopi robusta dan kopi arabika.


Sumber:Andre Lan Jalan

Cek berita, artikel, dan konten yang lain di Google News

Artikel ini dibuat oleh Kawan GNFI, dengan mematuhi aturan menulis di GNFI. Isi artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab penulis. Laporkan tulisan.

Terima kasih telah membaca sampai di sini