Hari Ibu & Varises Indonesia di 2017

Hari Ibu & Varises Indonesia di 2017
info gambar utama

Tulis berita baik Anda di sini..

Surabaya, 22 Desember 2017, tepat berlangsung Hari Ibu di Rumah Sakit Universitas Airlangga Surabaya, diselenggarakan Program Peduli Ibu. Yakni Pemeriksaan Kesehatan Varises pada para 150 Ibu-ibu yang berasal dari Surabaya dan sekitarnya, sekaligus sengam pemeriksaan USG Varises untuk mendeteksi berat ringannya stadium Varises yang dialami.

Varises Indonesia merupakan Brand Aplikasi Informasi & Komunikasi penanganan Varises yang di hadirkan ole Unit - Klinik Vaskular Bedah Toraks Kardiak & vaskular, RS Universitas Airlangga Surabaya. Menjawab kebutuhan masyarakat terhadap informasi kesehatan yang selama ini demikian minim, dan mengikuti update tehnologi informasi komunikasi masyarakat, Varises Indonesia pun hair pada berbagai Social Media esperto facebook, twitter, instagram dan youtube.

Acara pemeriksaan USG Varises Gratis pada ibu-ibu tersebut direncanakan rutin dilaksanakan setiap hari Ibu, sehingga membuka kesempatan bagi para ibu lebih meningkatkan Awarenessnya akan Varises Tungkai. Untuk berkonsultasi, dapat didownload aplikasi via Playstore & Appstore : Varises Indonesia.


Sumber:

dr. Niko Azhari Hidayat SpBTKV FIHA

Cek berita, artikel, dan konten yang lain di Google News

Artikel ini dibuat oleh Kawan GNFI, dengan mematuhi aturan menulis di GNFI. Isi artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab penulis. Laporkan tulisan.

Terima kasih telah membaca sampai di sini