Sejarah Hari Ini (1 April 1905) - Batavia Meluas Usai Ubah Nama

Sejarah Hari Ini (1 April 1905) - Batavia Meluas Usai Ubah Nama
info gambar utama

Pada 1 April 1905, kota Batavia mengubah nama atau statusnya menjadi kotapraja (gemeente).

Tak hanya sekadar nama, karena wilayah kota juga ikut berubah dengan adanya perluasan.

Tanah-tanah partikelir di luar batas kota menjadi kepemilikan pemerintah kota setelah diserahkan, seperti Menteng, Gondangdia, Duku, Karet, Bendungan, Kramat Lontar, dan Petojo.

Nama-nama daerah tersebut tetap masuk dalam lingkup kota sampai berganti nama menjadi Daerah Khusus Ibu Kota (DKI) Jakarta.

Referensi: Jakarta.go.id, Restu Gunawan "Gagalnya Sistem Kanal:Pengendalian Banjir Jakarta dari Masa ke Masa."

Cek berita, artikel, dan konten yang lain di Google News

Artikel ini dibuat oleh Kawan GNFI, dengan mematuhi aturan menulis di GNFI. Isi artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab penulis. Laporkan tulisan.

DI
YF
Tim Editor arrow

Terima kasih telah membaca sampai di sini