Benarkah Hobi Yoga Lebih dari Sekedar Meditasi?

Artikel ini milik Indonesiabaik.id dan merupakan bentuk kerjasama dengan Good News From Indonesia.

Benarkah Hobi Yoga Lebih dari Sekedar Meditasi?
info gambar utama

#SobatHebatIndonesiaBaik #JadiKontributorJadiInspirator #BerbagiMenginspirasi

Yoga adalah praktik kuno yang telah ada selama berabad-abad, berasal dari India. Awalnya, yoga dikembangkan sebagai sistem spiritual dan filosofis yang bertujuan untuk mencapai pemahaman yang lebih dalam tentang diri sendiri dan alam semesta. 

Namun, seiring berjalannya waktu, yoga telah berkembang menjadi lebih dari sekadar praktik meditasi dan perbaikan kesehatan. Bagi banyak orang, yoga telah menjadi gaya hidup yang mencakup berbagai aspek kehidupan sehari-hari. 

Baca Selengkapnya

Terima kasih telah membaca sampai di sini