Kisah Sejarah dan Budaya dalam Semangkuk Wedang Ronde

Sebagai hidangan yang terlahir dari akulturasi budaya Tionghoa dan Jawa, variasi jenis Wedang Ronde di berbagai wilayah pun ragam.

Dalam buku Indonesian Delicacies, wedang biji coki sebagai nama lain dari wedang ronde yang gulanya terbuat dari gula putih. Kuahnya pun putih bening tidak kecoklatan.