It’s Digital or Die!

It’s Digital or Die!
info gambar utama

“We have technology, finally, that for the first time in human history allows people to really maintain rich connections with much larger numbers of people.” – Pierre Omidyar, founder, eBay

Beli apapun sekarang begitu mudah. Kamu cukup browsing barang yang kamu cari di handphone or laptop, hubungi penjualnya via Whatssap atau Line, lalu transfer uangnya lewat mobile banking.. Dan ..voilaa! 2 atau 3 hari kemudian barangnya sudah sampai di hadapanmu.

Itulah kecanggihan digital marketing. Pesatnya perkembangan dunia digital telah membuat penjual dan pembeli tidak lagi berjarak. Bahkan penjual yang berada di benua berbeda pun hanya berbatas ketukan jari dan layar handphone. Seluruh pelaku bisnis sekarang ‘dipaksa’ menggunakan digital marketing untuk menyebarluaskan produk dan brand mereka ke konsumen. Kita semua adalah konsumen. Kamu juga. Atau mungkin kamu juga pelaku bisnis? Punya online shop atau bisnis yang sedang berkembang?

Yang jelas, di era ini pelaku bisnis yang tidak menggunakan digital marketing, hampir bisa dipastikan bakal ‘mati’ bisnisnya. Single choice. It’s Digital or Die!

Nah, sayangnya saat ini kebutuhan pelaku bisnis untuk pindah ke digital marketing tidak ditunjang oleh tersedianya sumber daya manusia yang memadai. Baik secara kualitas maupun kuantitas, di Indonesia khususnya, para pelaku bisnis masih sulit menemukan talenta yang kompeten apalagi yang berpendidikan formal di bidang digital marketing.

So, kami menantang kamu semua, yang mengaku ngga Gaptek, yang mengaku Kekinian dan Berani mengikuti perubahan, buat jadi Pejuang Digital 2016!

Apa sih Pejuang Digital?

Pejuang masa kini, yang usianya muda kayak kamu semua, 18 - 25 tahun, tertarik dengan digital marketing dan kewirausahaan, aktif sebagai pengguna Media social dan pengen punya karir di dunia digital (Digital Industry).

Pejuang Digital bakal dapat pelatihan intensif tentang digital marketing, baik di kelas, maupun secara online (streaming) dari mentor yang merupakan praktisi di bidangnya secara GRATIS lho!! Plus bisa menjadi Certified Digital Marketer,Search Marketing Specialist, Display Marketing dan Analytic Specialist.

Nah, tenaga ahli semacam ini yang banyak dibutuhkan pelaku bisnis untuk menjalankan digital marketing bagi perusahaannya. Jadi Pejuang Digital bakal banyak diincar oleh pelaku bisnis. Banyak banget kan benefit yang bisa kamu dapatkan kalau jadi Pejuang Digital?

Cukup klik https://www.pejuangdigital.id/join-program/ buat daftar sebagai Pejuang Digital. Segera lebih baik, karena cuma ada 15 seat yang tersedia untuk partisipan yang paling qualified. Jangan lupa isi form pendaftaran, lengkapi CV kamu sedetail mungkin ya dan berkreasi sekreatif mungkin agar kamu terpilih untuk mendapatkan Golden Ticket!

Selamat Datang Pejuang Digital 2016!!

Info lebih lanjut :

Email : hello@pejuangdigital.id

Website : www.pejuangdigital.id

Facebook : https://www.facebook.com/PejuangDigital/

Instagram: https://www.instagram.com/pejuangdigital/

Twitter : https://twitter.com/pejuang_digital

Cek berita, artikel, dan konten yang lain di Google News

Artikel ini dibuat oleh Kawan GNFI, dengan mematuhi aturan menulis di GNFI. Isi artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab penulis. Laporkan tulisan.

Terima kasih telah membaca sampai di sini