10 Negara Pemberi Utang Terbesar ke Indonesia, Siapa Saja?

Artikel ini milik GoodStats dan merupakan bentuk kerjasama dengan Good News From Indonesia.

10 Negara Pemberi Utang Terbesar ke Indonesia, Siapa Saja?
info gambar utama

Bank Indonesia (BI) dan Kementerian Keuangan (Kemenkeu) kembali merilis laporan Statistik Utang Luar Negeri Indonesia (SULNI) edisi September 2022 lalu. Laporan tersebut merangkum kondisi Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia pada akhir Juli 2022.

ULN didefinisikan sebagai utang penduduk yang berdomisili di suatu wilayah teritori ekonomi kepada bukan penduduk. Publikasi statistik ULN bertujuan sebagai bahan monitoring dan pengendalian terturama bagi pelaku pasar dan penyusun kebijakan.

Selain itu, laporan ini juga dapat digunakan untuk mengukur perkembangan berbagai sektor ekonomi dalam kaitannya dengan penyerapan utang luar negeri, risiko utang jangka pendek, dan mengantisipasi kebutuhan valas untuk pembayaran utang.

Baca Selengkapnya

Terima kasih telah membaca sampai di sini