Keberagaman Indonesia merupakan kekayaan yang harus disyukuri.

Bulan Agustus mendatang, Indonesia akan menjadi tuan rumah bulan olahraga akbar se-Asia. Berbagai negara Asia di dunia datang untuk bertanding dan menunjukkan sportifitasnya menjadi pemenang.
Ayo tunjukkan bahwa Indonesia merupakan bangsa yang memiliki budaya olahraga berbagai tradisi dan adat kerap dikaitkan dengan olah tubuh dan pertunjukan. Sebagai kekayaan budaya sekaligus ciri dari sebuah bangsa yang menjunjung tinggi kejujuran, saling menghormati dan perjuangan sebagai identitas Merah Putih.

Kompetisi Menulis Kabar Baik.

Inilah saatnya untuk menunjukkan bahwa Indonesia merupakan bangsa yang memiliki budaya olahraga berbagai tradisi dan adat kerap dikaitkan dengan olah tubuh dan pertunjukan.

Sehat Jiwa dan Raga Bangsa

Olahraga khas Indonesia

Sportifitas ala Nusantara

Gempita Asian Games 2018

Ayo tunjukkan pada dunia budaya olahraga Indonesia

Periode

Periode

28 Juli 2018 - 26 Agustus 2018

Ada waktu hampir sebulan untuk mengembangkan tulisanmu.

Pengumuman

Pengumuman

2 September 2018

Sepekan setelah penutupan, kami akan mengumumkan para pemenang.

Hadiah

Hadiah

Uang Tunai + Merchandise GNFI

Sebagai apresiasi artikel yang ditulis, karya terpilih akan mendapatkan beberapa hadiah menarik.

  1. Artikel tidak sedang dilombakan dan tidak pernah dipublikasikan.
  2. Tulisan berupa artikel non-fiksi.
  3. Artikel ditulis minimal 600 kata dengan tema "Indonesia Sportif".
  4. Seluruh isi tulisan dan foto adalah tanggung jawab penulis. GNFI tidak melayani segala bentuk tuntutan dari pihak manapun sehubungan dengan tulisan peserta.
  5. Tidak diperkenankan untuk melakukan plagiasi. Tulisan wajib merupakan karya orisinal peserta.
  6. GNFI berhak untuk membatalkan publikasi dan melakukan diskualifikasi apabila menemukan tulisan atau materi terkait melanggar hak cipta. h. Hasil keputusan juri atas pemenang adalah mutlak dan tidak dapat diubah.
  7. Kompetisi tidak dipungut biaya apapun.

Yuk sebarkan gerakan ini ...

Agar berita baik ini tersebar ke seluruh Indonesia dan menunjukkan pada dunia indahnya budaya olahraga berbagai tradisi Indonesia