Ini Dia 6 Startup Energi Baru Terbarukan di Dunia, Ada Indonesia?

Artikel ini milik zonaebt dan merupakan bentuk kerjasama dengan Good News From Indonesia.

Ini Dia 6 Startup Energi Baru Terbarukan di Dunia, Ada Indonesia?
info gambar utama

Energi Baru Terbarukan merupakan energi yang dapat dimanfaatkan atau digunakan secara terus menerus karena energi ini dapat terus diperbarui. Energi merupakan komponen penting bagi berbagai sektor kehidupan manusia seperti pendidikan, pertanian, transportasi, ekonomi, dan kesehatan. 

Melihat energi fosil yang semakin menipis karena digunakan secara terus menerus maka perlu adanya inovasi untuk keberlangsungan energi. Salah satu solusi yang ditawarkan yaitu adanya Energi Baru Terbarukan (EBT).

Energi Baru Terbarukan ini hadir sebagai solusi karena energi yang dihasilkan bersih, ramah lingkungan, dan dapat mengurangi emisi rumah kaca. Oleh karena itu, energi ini perlu dikembangkan karena ramah lingkungan.

Adapun contoh energi terbarukan yaitu energi surya, energi angin, energi air, energi panas bumi, bio energi, pasang surut air laut, energi ombak, energi arus laut, dan energi panas laut. Energi-energi tersebut kemudian diolah dan menghasilkan sebuah produk misalnya seperti panel surya yang menangkap energi matahari kemudian diolah dan menghasilkan energi listrik.

Adanya energi baru terbarukan ini memunculkan startup-startup energi baru terbarukan (EBT). Berikut merupakan 6 startup Energi Baru Terbarukan (EBT) yang ada di dunia.

Baca Selengkapnya

Terima kasih telah membaca sampai di sini