Simak 7 Pulau dengan Cadangan Bijih Emas Terbesar di Indonesia

Artikel ini milik GoodStats dan merupakan bentuk kerjasama dengan Good News From Indonesia.

Simak 7 Pulau dengan Cadangan Bijih Emas Terbesar di Indonesia
info gambar utama

Indonesia merupakan salah satu negara pemasok cadangan emas terbesar di dunia. Termasuk ke dalam 5 besar, total cadangan emas di Indonesia menurut catatan tahun 2020 ialah sebesar 2.600 Ton Aurum (Au) yang menyumbang 5 persen dari total jumlah cadangan emas di seluruh dunia.

Di samping itu, Indonesia juga merupakan produsen tambang emas terbesar ke-6 di dunia. Memiliki total produksi pertambangan emas sebanyak 160 Ton Au pada tahun 2019, Indonesia mencetak peran penting sebagai penyuplai emas di dunia.

Setelah melalui masa fluktuatif pada tahun 2018 hingga 2019, harga emas tahun 2020 mengalami kenaikan oleh karena permintaan emas yang meningkat pada masa pandemi. Rekor harga emas tertinggi dalam 1 dekade ke belakang terjadi pada bulan Agustus 2020 yakni sebesar 2.004,5 miliar dolar AS/Oz.

Baca Selengkapnya

Terima kasih telah membaca sampai di sini